Surabaya, kota terbesar kedua di Indonesia, selalu punya magnet tersendiri. Mau urusan bisnis, liburan, kulineran, atau sekadar muter-muter cari angin sambil dengerin musik—Surabaya menyediakan semuanya. Tapi keliling Surabaya tanpa kendaraan? Bisa… tapi biasanya berakhir capek, ribet, dan buang waktu. Makanya, sewa mobil lepas kunci Surabaya jadi pilihan favorit. Praktis, bebas atur waktu, dan pastinya bikin […]